Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Maret, 2013

SEKAPUR SIRIH BUAT SAHABAT

Jika sebuah telur dipecahkan oleh kekuatan dari luar, maka kehidupan di dalam telur akan berakhir   + ( ⌣ , ⌣ ) +  .   Tapi......Jika sebuah telur dipecahkan oleh kekuatan dari dalam, maka kehidupan baru telah LAHIR.       'HAL-HAL BESAR' Selalu dimulai dari Dalam!                                                      Allah SWT tidak pernah menjanjikan bahwa langit itu selalu biru, Bunga selalu mekar & Mentari selalu bersinar.  Tapi...Ketahuilah bahwa Dia selalu memberi,  Pelangi di setiap badai, Senyum di setiap air mata, Berkah di setiap cobaan,   & Jawaban di setiap do'a.  Jangan pernah menyerah, Terus berjuanglah. “Life is so beautiful.....”       Hidup bukanlah suatu tujuan, melainkan perjalanan..........maka nikmatilah.   Hidup adalah tantangan, Maka hadapi dan bersabarlah.  Hidup adalah anugerah, Maka terimalah.  Hidup adalah pertandingan, Maka menangkanlah.   Hidup adalah tugas, Maka selesaikanlah.  Hidup adalah cita-cita, Maka capailah.  Hidup adalah mist

Kehidupan yang Berkualitas

Hikmah Garam dan Telaga Suatu ketika, hiduplah seorang tua yang bijak. Pada suatu pagi, datanglah seorang anak muda yang sedang dirundung banyak masalah. Langkahnya gontai dan air muka yang ruwet. Tamu itu, memang tampak seperti orang yang tak bahagia. Tanpa membuang waktu, orang itu menceritakan semua masalahnya. Pak Tua yang bijak, hanya mendengarkannya dengan seksama. Ia lalu mengambil segenggam garam, dan meminta tamunya untuk mengambil segelas air. Ditaburkannya garam itu kedalam gelas, lalu diaduknya perlahan. "Coba, minum ini, dan katakan bagaimana rasanya..", ujar Pak tua itu. "Asin.....asin sekali", jawab sang tamu, sambil meludah kesamping. Pak Tua itu, sedikit tersenyum. Ia, lalu mengajak tamunya ini, untuk berjalan ke tepi telaga di dalam hutan dekat tempat tinggalnya. Kedua orang itu berjalan berdampingan, dan akhirnya sampailah mereka ke tepi telaga yang tenang itu. Pak Tua itu, lalu kembali menaburkan segenggam garam, ke dalam telaga i

Indahnya Persahabatan

SOBAT 1NDONESIA ….sudah lama kita tidak bertegur sapa, tiba – tiba terbersit dalam pikiran saya untuk menuliskan beberapa kata…yang mengingatkan akan indahnya sebuah persahabatan. Semoga tulisan ini belum terlambat untuk menemani ketika bersantap Siang dengan Sahabat – Sahabat. Apa yang kita alami demi teman kadang-kadang melelahkan dan menjengkelkan, tetapi itulah yang membuat persahabatan mempunyai nilai yang indah. Persahabatan sering menyuguhkan beberapa cobaan, tetapi persahabatan sejati bisa mengatasi cobaan itu bahkan bertumbuh bersama karenanya ... Persahabatan tidak terjalin secara otomatis tetapi membutuhkan proses yang panjang seperti besi menajamkan besi, demikianlah sahabat menajamkan sahabatnya. Persahabatan diwarnai dengan berbagai pengalaman suka dan duka, dihibur - disakiti, diperhatikan - dikecewakan, didengar - diabaikan, dibantu - ditolak, namun semua ini tidak pernah sengaja dilakukan dengan tujuan kebencian. Seorang sahabat tidak akan menyemb